HomeTNIDari 237 Siswa, 137 Dinyatakan Layak Ikut Vaksinasi

Dari 237 Siswa, 137 Dinyatakan Layak Ikut Vaksinasi

Surabaya, Suaramedianasional.co.id- Dandim 0830/Surabaya Utara, Kolonel Inf Sriyono mengatakan pelaksanaan vaksinasi, kali ini menyasar SDK Santa Angela yang berlokasi di Jalan Kepanjeng, Surabaya.

            Setidaknya, terdapat ratusan vaksin yang disediakan di sekolahan itu. Dari 237 jumlah siswa keseluruhan, hanya terdapat 137 murid yang dinyatakan layak mengikuti adanya vaksinasi yang ditujukan untuk anak usia dini tersebut.

            “Sebab, beberapa diantaranya kondisi kesehatannya kurang memungkinkan. Jadi, untuk sementara hanya 137 murid saja,” ujar Dandim. Selasa, 4 Januari 2021 siang.

            Dandim menambahkan, vaksinasi yang diperuntukkan bagi anak usia dini itu akan terus digencarkan di wilayah teritorialnya. Pasalnya, upaya itu merupakan salah satu kegiatan yang saat ini menjadi program prioritas Pemerintah.

“Setiap hari kita lakukan. Itu melibatkan pihak maupun Dinas terkait,” bebernya. (*)

ARTIKEL TERBARU

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA